Apa Sih Tu Virtual Reality "VR" ?
Virtual reality (VR) atau realitas maya adalah teknologi yang membuat pengguna dapat berinteraksi dengan suatu lingkungan yang disimulasikan oleh komputer (computer-simulated environment), suatu lingkungan sebenarnya yang ditiru atau benar-benar suatu lingkungan yang hanya ada dalam imaginasi. Lingkungan realitas maya terkini umumnya menyajikan pengalaman visual, yang ditampilkan pada sebuah layar komputer atau melalui sebuah penampil stereokopik, tapi beberapa simulasi mengikutsertakan tambahan informasi hasil pengindraan, seperti suara melalui speaker atau headphone
Apa Saja Yang Saya Perlukan ?
Pertama-tama yang kamu perlukan adalah sebuah Smart Phone dan sebuah Google Cardboard . alat Google Cardboard dapat kamu beli di toko online atau pun juga kamu bisa langsung pesan di googlenya langsung memlaluhi pembayaran akun paypal . setelah kamu membeli Google Card boardnya kamu harus merakitnya lagi! iyap merakitnya lagi caranya cukup mudah disetiap pembelianGoogle Cardboard kamu akan mendapatkan petunjuk cara pemasangannya. yang perlu kamu lakukan hanyala merakitnya dan mengambungkan setiab bagian demi bagia yang sudah disediakan. dan jaga terlalu khawatir soal harga Google Cardboard ini harganya cukup murah kisaran rata-rata 150K saja teman atau sekitar seratus lima puluh ribu rupiah , kenapa saya bilang rata-rata karena mungkin saja harganya bisa naik turun dan juga tergantung dasain dan material yang digunakan .
inilah Daftar handphone yang dipastikan kompatibel penuh dengan Google Cardboard adalah sebagai berikut ini .
Apple iPhone 4, 4S, 5, 5C, 5S, 6, 6+
Google/LG Nexus 4, 5, 7
HTC Evo 3D, One (Mini, S, X, X+), Sensation, Sensation XE, Velocity 4G, Sensation XL
Huawei Ascend G 615, Ascend P1, Ascend X (U9000), Honor (U8860)
iOcean X7
LG G4, G3, G2, Optimus 3D Max (P720), Optimus 4X HD (P880), Optimus G (E975), Optimus G Pro, P940 Prada 3, Nitro HD (P930), Optimus 2x (P990), Optimus 3D (P920), Optimus Black (P970), Optimus G, G Pro, G Flex, G Flex 2
Samsung Aktiv S, Galaxy (Beam, S2, S3, S3 Mini), S4 (Active, Mini), S5, S6, S6 Edge, Galaxy R (i9103), Google Nexus S (i9020), Galaxy Nexus (i9250), Galaxy Note (n7000), Galaxy Note 2, Note 3, Note 4, Galaxy Note Edge, Grand, Alpha
Sony Xperia S, SP, T2, T3, Z1, Z2, Z3, Z3+, P
Xiaomi/Mi Redmi 1S, Redmi Note,Redmi 2, Mi4i, Mi 4, Mi 3
Amazon fire
Droid Maxx/Ultra, Turbo
Apple iPhone 5, Iphone 6, 6+
Motorola Moto G 2014, Moto X 2014
OnePlus One
Oppo Find 7
Asus Zenfone 2, Zenfone 6, Zenfone Selfie
Lenovo Vibe Z2, K3 Note
Nokia Lumia 735, 830, 930, 1520
Sekali lagi saya ingatkan daftar di atas bukan final, bisa terus bertambah atau memang masih kurang lengkap. Untuk itu mohon bantuan dari pengunjung jika memiliki handphone yang belum terdaftar di atas dan bisa full compatible dengan Google Cardboard silahkan tinggalkan komen di bawah agar saya update.
- FREE GAME VR
Langka-langka cara Memainkan Game Virtula Reality "VR" diAndroid
1. Sediakan Smart Phone dan Google Cardboard .
2. download apliksi Cardboard camera di palystore kamu atau di appstore
3. mau download game vr di android ? ketik di tabel pencarian ketik "VR" maka akan muncul vasilitas vr di android kmu
4. download aplikasi yang ingin kamu mainkan .
5. pasangakan perangkat Smart Phone kamu dengan Google Cardboard
baikalah cukup sekian postingan saya yang berjudul "Cara Memainkan Game Virtual Reality "VR" di Android " semoga dengan adanya postingan ini dapat bermanfaat bagi anda semua dan apabila ada kesalahn mohon dimaafkan karena saya juga manusia biasa yang didak luput dari kesalahn






Tidak ada komentar:
Posting Komentar